Jumat, 07 Oktober 2011

Popeye dan Bayam

Bayam from google image
Tahu Popeye kan?seorang lelaki perkasa dengan seragam pelautnya yang mempunya kekasih yang bernama Olive yang berbadan kurus kering seperti triplek.namun bagaimana pun bentuk tubuh sang pujaan hati popeye tak pernah ambil peduli,terbukti biar pun olive berbadan kurus selalu menjadi rebutan dengan rival terberat popeye yaitu Brutus.Lalu apa hubungannya dengan bayam?ada dong,bayam merupakan makanan kesukaan tokoh kartun tersebut.setelah makan bayam kekuatan akan muncul dan langsung berkelahi dengan Brutus guna menyelamatkan si cantik Olive.

Tahukah anda bahwa bayam lebih unggul daripada wortel dalam menjaga kesehatan mata,terutama menghambat katarak?informasi ini di ulas dalam buku pintar hidup sehat alami.di sebutkan bahwa katarak muncul karena banyak sebab.utamanya lantaran proses oksidasi oleh radikal bebas terhadap protein dan asam lemak tak jenuh ganda yang terdapat pada serat lensa dan retina mata.

Berkait dengan katarak,Lisa Brown dan kawan-kawan dari Departement Of Epidemiology,Nutrition,and Biostatistic,Harvard School Of Public Healtyh di Boston Amerika sarikat telah melakukan penelitian selama delapan tahun,dari 1986-1994 dengan melibatkan lebih dari 36.000 pria berusia 45-75 tahun.penelitian ini membuahkan hasil yang mengembirakan:katarak dapat di hambat perkembangannya dengan rajin mengonsumsi makanan yang mengandung zat antioksidan seperti buah dan sayuran.

Nah, bayam termasuk salah satu pemasok antioksidan yang murah meriah.sayuran berwarna hijau dan menjadi makanan kesukaan tokoh tokoh Popeye ini kaya dengan vitamin dan mineral.dalam setiap 100 gram bayam terkandung vitamin A sebanyak 8.100 IU(international unit).kadar ini memang lebih kecil dari kandungan vitamin A wortel yang mencapai 11.000 IU per gram.Namun bayam juga mengandung vitamin C dan E yang berfungsi pula sebagai antioksidan,sementara wortel tidak memiliki keduanya.kombinasi A,C dan E ini membuat bayam punya manfaat besar menghadang katarak.

Nah sudah murah berkhasiat pula bagi kesehatan anda.jadi tunggu apalagi jadikanlah bayam sebagai santapan di rumah.

23 komentar:

  1. iya bayam bagus. tapi di usa kayak nya susah cari nya. gimana nih. hmm ada pengganti lainnya ngak yah

    BalasHapus
  2. nice info sob,, mt pagi met berkreativitas

    BalasHapus
  3. saya suka makan bayam :D

    BalasHapus
  4. bayam salah satu sayur favorit saya :D ...

    nice posting.....

    BalasHapus
  5. nice post sobb ...
    emank paling enak nih bayam ... :)

    BalasHapus
  6. saya memang dari dulu suka makan bayam. :D lebih enak daripada kangkung

    BalasHapus
  7. saya suka sayur bayam lho, dan juga suka popeye. dan katarak, saya tidak suka

    BalasHapus
  8. Sayur bayam itu enak. Saya suka sekali. :)

    BalasHapus
  9. yupz artikel pepaya unik bermanfaat dan menghibur.. terima kasih sudah dishare. happy blogging

    BalasHapus
  10. betul mas . . memang bayam walaupun identik dengan sayur kampungan tapi tidak kalah tuh sama wortel , , :)

    BalasHapus
  11. wah harus banyak makan bayam ni biar kuat kayak popeye..

    BalasHapus
  12. saya malah gak suka bayam...kurang suka dibanding wortel dan sayuran lain

    BalasHapus
  13. @Bayu Hidayat

    di ganti sama sayur apa yah?soalnya belum pernah ke USA,love,peace and gaul

    @al-kahfi:selamat beraktivitas juga,love,peace and gaul.

    @airyz:daku juga suka:D.love,peace and gaul.

    @Kang Harjho 35:pasti kuat kayak popeye,xixi.love,peace and gaul.

    @Error Shinobi:di tumis buat sayur,bahkan sekarang ada yang di buat keripik.love,peace and gaul.

    @Nuellubis:Mantap kalau gitu pasti matanya sehat dan terjaga,love,peace and gaul.

    @Muhammad A vip:katarak saya juga tidak suka,sama.love,peace and gaul.

    @Asop:pokoknya mantap dech,selain murah juga menyehatkan.love,peace and gaul.

    @wisata murah:sama-sama,happy blogging juga.salam love,peace and gaul.

    @Bayu Aldi Yansyah:Bayam emang gak ada matinya,salam love,peace and gaul.

    @Nurul Iman:Oke dech sippp,love,peace and gaul.

    @John Terro:kuatnya aja kali sama xixi,love,peace and gaul.

    @Erwin Obm:betul banget,love,peace and gaul.

    BalasHapus
  14. emang ada tahu popeye mas...???
    * coba liat kalimat paling wahid...


    saya gak terlalu suka bayam...
    saya sukanya kangkung dan daun ketela...
    :)

    BalasHapus
  15. @Sang Cerpenis bercerita
    Tapi masih bisa kan makan bayam?love,peace and gaul.

    BalasHapus
  16. @ketty husnia
    Daku juga suka,love,peace and gaul

    @Zone:hahahaha bisa aja,gak apa-apa yang penting masih suka kan walaupun gak terlalu,love,peace and gaul.

    BalasHapus
  17. Sudah dari kecil bang saya suka bayam, tapi koq tubuhku tetap kurus sih?

    BalasHapus
  18. serat bayam bagus untuk kesehatan, tapi aku masih ga ngerti kenapa makan bayam bisa bikin kuat kaya popeye :D

    BalasHapus
  19. baru tau neh om
    kirain bayam tuh cuma bikin kuat karena kandungan zat besinya
    kalo aku sih sebenarnya lebih ngarepin jamu ajaibnya asterix daripada bayamnya popeye
    hehe

    BalasHapus
  20. @Rawins
    @Tubuh tetap kurus,coba minum susu,tapi kalau umur masih belasan biasanya masih masa pertumbuhan,love,peace and gaul.

    @r10:selain serat juga kayak akan vitamin yang di butuhkan tubuh,love,peace & gaul.

    @Rawins:hahahaha bisa aja hich si mas,love,ppeace and gaul.

    BalasHapus